Aku benci ketika kelas ku diberi tugas berkelompok. Mengapa? Karena aku tahu pasti aku akan sulit mendapat kelompok, entah mengapa. Aku merasa tidak dihargai, seakan-akan mereka semua membuangku, melenyapkanku dari kehidupan mereka. Aku benci dengan mereka. Mengapa mereka harus 'mengotak2an teman'? Memangnya mereka sempurna?! Maukah mereka diperilakukan seperti itu? tentu tidak kan?! Lantas mengapa mereka tak memikirkan orang yang mereka prilakukan seperti itu?! Ketika aku mengalami kejadian seperti itu aku ingin sekali karma cepat2 menghampiri mereka! Aku benci ketika orang bilang orang lain jelek ataupun alay. Padahal mereka seperti itu! Walaupun mereka tidak seperti itu setidaknya biakah mereka menjaga perasaan orang lain?! Kita semua sebenarnya sama! Sama-sama mempunyai kekurangan, jadi tolonglah jangan suka menjelekkan kekurangan orang lain! Aku juga benci dengan orang2 yang suka menyindir (ya walaupun aku suka begitu, tapi setidaknya aku tidak pernah menyindir mereka duluan) Apa enaknya nyindir? Nambah dosa aja! Bagiku menyindir, melabrak, dan keroyokan, itu adalah kuno dan pengecut!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar